PT. Semen Tonasa Group

faktualsulsel.com-Pangkep – Musyawarah Rencana Pembangunan (Musrenbang), Tahun Anggaran 2025, Dengan Tema ” Pemberdayaan Masyarakat Dalam Pemanfaatan Sumber Daya Lokal Dan Pemantapan Pelayanan Dasar” Tingkat Kelurahan Labakkang Kecamatan Labakkang Kabupaten Pangkajene Dan Kepulauan, Senin, 29 Januari 2024.

Dihadiri oleh Kepala Kecamatan Labakkang Bahri.SE.MM, Kepala Kelurahan Labakkang Hj. Jumliana,SE, Fungsional Perencana Hj.Rahmawati.SE.MM mewakili Kepala Bappitbangda, Kepala Puskesmas Labakkang Nurhayati.SKM, Babinsa Kelurahan Labakkang Serma Karyo, Drs. Ahyani.M.Si mewakili Kepala UPT Sekolah Menengah Pertama Negeri 1 Labakkang,
Kepala Balai Penyuluh Pertanian Kecamatan Labakkang Hj.Kasmawati.SP, Koordinator Penyuluh Keluarga Berencana Kecamatan Labakkang Saodah,SE, Kepala UPT Sekolah Dasar Negeri 8/18 Bontowa H.Page Haya,S.Pd, M.Si, Kepala UPT Sekolah Dasar Negeri 19 Pacikombaja Fajar,S.Pd, Kepala TK Ranting Labakkang Fitriani.
S.Pd, Jaya Tahir, S.Pd.mewakili Kepala UPT Sekolah Dasar Negeri 1 Labakkang, Rijal, SE mewakili Kepala Dinas Pengelolah, Kepala Bidang Lembaga & Pengawasan Anwar Sadat,SE, mewakili Kepala Dinas Kopdatin, Barkil Hatib mewakili Kepala Dinas Pekerjaan Umum & Tata Ruang, Sekretaris Kelurahan Labakkang Abdullah.SM, Kepala Seksi Pemerintahan Muhammad Edy,S.Sos, Kepala Seksi Pembangunan Andi Tenriani,S,Sos, Kepala Seksi Sosial Hj.Munarti,SE, Kepala Seksi Trantib Muzakkir,S.Sos, Staf Kelurahan, Ketua PKK Kelurahan Labakkang Hj.Sadriani, KKN-T Pengembangan Produk Lokal Unhas Gel.111 Kelurahan Labakkang, Ketua RW, Ketua RT, Kader Posyandu, Ketua Kelompok Tani serta undangan lainnya.

Sambutan Kepala Kelurahan Labakkang Hj.Jumliana.SE, Musyawarah Rencana Pembangunan (Musrenbang), setiap tahun kita laksanakan dengan tema “Pemberdayaan masyarakat dalam pemanfaatan sumber daya lokal dan pemantapan pelayanan dasar” peserta dapat memberikan masukan dan usulan yang menjadi skala prioritas, untuk dimusyawarahkan ditingkat Kecamatan dan sebelumnya kita sudah mengadakan Pra musrenbang pada hari selasa, 23 Januari 2024.

Sambutan Kepala Kecamatan Labakkang Bahri.SE.MM, Musyawarah Rencana Pembangunan (Musrenbang), untuk tingkat Kelurahan Labakkang hari ini melaksanakan dan sebelumnya sudah selesai mengadakan Pra musrenbang.

Sambutan Fungsional Perencana Hj.Rahmawati.SE.MM, mewakili Kepala Bappelitbangda, Musyawarah adalah pemberdayaan masyarakat proses perencanaan sesuai undang undang-undang No 25 tahun 2024, sistim pembangunan nasional melalui proses tahapan yang usulan dari bawah keatas membahas dan menyepakati untuk dimusyawarahkan ditingkat Kecamatan.

Pembacaan hasil pra musrenbang oleh Sekretaris Kelurahan Labakkang Abdullah, SM.

  1. Pembangunan Kantor Camat Labakkang, 2. Pengecoran Jalan Tani Kmp.Wanua Baru, 3. Pengadaan Lampu Jalan, 4. Lampu Jalan Lorong1 Dan 2, 5. Pengadaan Hand Traktir Kelompok Tani Pole Minasa, 6. Lanjutan Pengecoran Jalan Tani Kmp. Bacoapi-Bontowa, 7. Lanjutan Pembangunan Irigasi Bontowa-Bacoapi, 8, Pengadaan Tempat Sampah, 9. Tiang Lampu Jalan, 10. Pengecoran Jalan Tani Bawang Lompoa Coppeng-Coppeng, 11. Pengecoran Jalan Setapak Kmp. Tarusang.
  2. Tempat Sampah, 13. Pengerukan Sungai, 14, Lampu Jalan, 15. Tempat Pemandi Jenazah, 16. Pengadaan Sumur Bor, 17. Pompa Air Kelompok Tani Makmur, 18. Pembuatan Jalan Tani, 19, Pembangunan Pagar Dan Pembebasan Lahan Gerbang Masuk Pekuburan, 20, Pembuatan Drainase Dari Ongkoa Ke Poros Labakkang, 21. Pengaktifan Pos Kamling Poros Labakkang Pengadaan TV, Dispenser Dan Lampu, 22. Lampu Jalan, 23. Pengecoran Jalan, 24. Lampu Jalan, 25.Tempat Sampah, 26. Jalan Produksi, 27. Jembatan, 28. Pembebasan Lahan TPU, 29. Penimbunan TPU, 30. Pagar TPU, 31. Lampu Jalan, 32. Pembangunan Drainase, 33. Perbaikan Jalan, 34, Penambahan Jalan Masuk Kuburan, 35. Pembangunan Drainase Dan Dekker, 36. Perbaikan Drainase, 37. Jalan Tani, 38.Tempat Sampah, 39. Pemeliharaan Drainase, 40. Pengecoran Bahu Jalan, 41. Pembangunan Jalan Setapak Samping KUD, 42. Pembangunan Jalan Ke Kuburan, 43. Pagar Sekolah Dasar Negeri 19 Pacikombaja, 44. Ruang Kelas Baru (RKB), 45. Laboratorium Komputer, 46. Ruang Guru, 47. Pembangunan Poskesdes, 48. Pembangunan Posyandu, 49, Baju Batik Seragam Kader Posyandu, 50. Baju Kaos Seragam Kader Posyandu, 51. Kursi Meja Dan Lemari, 52. Pelatihan Kursus, Me jahit, Pembuatan Kue Dan Roti, Bantuan Mesin Jahit, 53. Pembangunan Pagar TK Idatha, 54. Pembangunan Pagar TK Pertiwi, 55. Pembanguan Drainase, 56, Penutup Drainase Depan SMPN 1 Labakkang.

Mudah-mudahan usulan kami dapat terelisasi.

(Abdullah sangkala)

By Redaksi

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *